Penulis: Boni Jehadin

Soe, Vox NTT- Menjelang deklarasi pasangan calon gubernur dan wakil gubernur NTT, Benny K. Harman dan Benny A. Litelnoni (Paket Harmoni) pada 10 Februari 2018, tim koalisi Kebhinekaan TTS sudah melakukan komunikasi dengan seluruh tim sukses yang menyebar di 278 desa/keluarahan. Ketua koalisi, Uksam Selan kepada VoxNtt.com mengatakan, persiapan perhelatan tersebut sudah sangat matang. Segenap tim, kata dia, siap memenangkan Harmoni di TTS. Baca: Relawan Harmoni TTS Tekad Menangkan BKH-Litelnoni Menurutnya, tim Harmoni sudah menyebar ke semua desa dengan 20 orang per desa/kelurahan dan siap untuk hadir bersama Duo Benny di GOR Nekmese Soe. Baca: Koalisi Kebhinekaan TTS Janji 100.000…

Read More

Soe, Vox NTT- Tahapan Pilkada Timor Tengah Selatan (TTS), memasuki masa tanggapan masyarakat Kabupaten TTS terhadap keempat pasangan bakal calon (Balon) bupati dan wakil bupati TTS periode 2018-2023, masing-masing Ampera Seke Selan-Yan Tanaem, Obed Naitboho-Alexander Kase, E.P.Y Tahun-Army Konay dan Johanis Lak’apu-Yefta Mella. Hal tersebut disampaikan Ketua KPU TTS, Ayub Magang, SH yang ditemui di ruang kerjanya Jumat (1/2/2018). Menurut Ayub, pada masa tanggapan atau keberatan dari masyarakat yang diberikan oleh KPU atas empat pasangan Balon, belum ada satu surat tanggapan atau keberatan yang diterima KPU TTS. “Sampai saat ini belum ada surat keberatan atau tanggapan dari masyarakat, berkaitan dengan…

Read More

Jakarta, Vox NTT- Sidang tahap pertama (I) gugatan cerai Basuki Tjahya Purnama alias Ahok terhadap istrinya, Veronika Tan telah buka, Rabu (31/01/2018) kemarin, sesuai agenda yang ditetapkan Pengadilan Jakarta Utara. Sidang perdana ini merupakan agenda pembahasan dan penetapan mediator, yang akan memediasi penyelesaian masalah Ahok dan Veronika. Namun, sidang tidak bisa dilakukan dan ditunda sampai tanggal 07 Februari 2018 karena Veronika, selaku tergugat, tidak menghadiri persidangan tersebut. Baca: Pengacara Ahok Beberkan Alasan Tidak Dijelaskannya Sebab Gugatan Cerai Ahok Pengacara Ahok, Josefina Aghata Syukur saat dihubungi media ini melalui WhatsApp hari ini (01/02/2018) malam mengatakan, tergugat tidak hadir, hanya menitipkan surat…

Read More

Kupang, Vox NTT- Badan Pengurus Daerah (BPD) Himpunan Pengusaha Muda Indonesia (HIPMI) NTT mendatangi Komando Resort Militer 161/Wirasakti, Kamis (01/02/2018). Kedatangan organisasi pengusaha pimpinan Reynold Arthur lay ini, bertujuan untuk bersilahturahmi sekaligus mengajak Korem 161 bekerja sama di beberapa bidang atau program, yang memiliki keterkaitan dengan beberapa kegiatan sosial yang selama ini biasa dilakukan oleh Korem. Kedatangan Arthur bersama rekan-rekannya disambut baik oleh segenap stake holders di Korem. Pertemuan kedua lembaga ini pun berjalan lancar, yang dilakukan lansung di ruangan Komandan Korem, Brigjend TNI Teguh Muji Angkasa. Dalam pertemuan itu, Arthur mengajak Korem untuk bekerja sama di beberapa bidang, di antaranya…

Read More

Soe, Vox NTT- Pasangan bakal calon bupati dan wakil bupati TTS periode 2018-2023 E.P.Y Tahun-Army Konay, Rabu (31/1/2018) sekitar pukul 20:00 Wita menemui Ketua DPC Hanura TTS, Marthen Tualaka di Sekretariat Partai Hanura TTS. Kedatangan paket Tahun-Konay tersebut, mau menjelaskan kepada Marthen tentang dukungan Partai Hanura kepada mereka (pasangan Tahun-Konay) dalam kontestasi Pilkada TTS yang akan berlangsung 27 Juli 2018 mendatang. Pasalnya telah terjadi pergantian Ketua DPC Partai Hanura TTS, dari Nyongky Tan kepada Marthen Tualaka, pasca terjadinya kemelut diinternal partai yang didirikan Wiranto ini. Sebelumnya Marthen Tualaka mengaku, dirinya belum mengantongi Surat Keputusan mengenai pencalonan Tahun-Konay dan tidak pernah…

Read More

Labuan Bajo, Vox NTT- Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Manggarai Barat (Mabar), melakukan verifikasi faktual terhadap Dewan Pengurus Daerah(DPD) Partai Keadilan Sejahtera ( PKS ) Kabupaten Mabar, Rabu, (31/02/2018). Komisioner KPU Mabar, Benedektus Rana Lebar menyatakan, pihaknya melakukan verifikasi terhadap kepengurusan, keterwakilan 30 persen perempuan, dan surat keterangan domisili Sekretariat Partai. “Setelah dilakukan verifikasi terhadap beberapa hal diatas, maka DPD PKS Mabar dinyatakan telah memenuhi syarat, menjadi peserta pemilu tahun 2019,” jelas Beny. Rusding, Ketua DPD PKS Mabar, mengapresiasi kerja kader PKS, yang telah bekerja maksimal hingga PKS memenuhi syarat verifikasi faktual. Dia menjelaskan, setelah dinyatakan lolos verifikasi factual, maka…

Read More

Soe, Vox NTT- Partai Koalisi Kebhinekaan di TTS yang diketuai Yusak Taneo, S.Th memberikan target perolehan suara sebanyak 100.000, untuk Pasangan Calon (Paslon) Gubernur dan Wakil Gubernur NTT Periode 2018-2023, Benny K. Harman dan Benny A. Litelnoni. Target perolehan suara 100.000 bagi Paslon bertagline Harmoni ini, disampaikan Yusak dalam pertemuan bersama para pengurus partai koalisi, yang terdiri dari PKPI, Demokrat dan PKS, dengan Paslon BKH-BL di sekretariat Partai Demokrat, Selasa (30/1/2018). “Kami bersama partai koalisi Kebhinekaan di TTS, akan menyumbangkan suara 100.000 bagi paket Harmoni,” janji Yusak. Pernyataan Yusak tersebut cukup beralasan, karena partai-partai koalisi sedang melakukan penggalangan dukungan…

Read More

Kefamenanu,Vox NTT- Pemerintah Daerah Kabupaten TTU, khususnya Dinas Kelautan dan Perikanan akan mengalokasikan dana Rp 70 juta untuk budidaya ikan air tawar menggunakan anggaran tahun 2018. Adapun jenis ikan yang dibudidayakn, antara lain Lele, Karpel serta Nila. Dana sebesar Rp 70 juta itu, sejatinya akan dialokasikan untuk pembelian induk ikan, serta pakan untuk selanjutnya dibudidayakan di Kolam Oeluan yang terletak di Desa Bijeli, Kecamatan Noemuti. “Kita, dengan uang yang ada rencananya mau beli induk ikan sampai puluhan ribu ekor, serta persiapan pakan karena memang 2 hal ini, yang biasanya butuh uang yang banyak, rencananya dalam waktu dekat sudah mulai berjalan,”…

Read More

Kefamenanu, Vox NTT- Kondisi gedung Perpustakaan Daerah, Kabupaten TTU saat ini sangat memprihatinkan. Pantaun VoxNtt.com, Selasa (30/01/2018), seng dan pelafon beberapa ruangan di gedung yang juga dijadikan sebagai Kantor Dinas Kearsipan dan Pesputakaan tersebut, mulai rubuh. Akibatnya, dikala hujang, airnya masuk ke dalam ruangan melalui celah plafon dan atap yang rubuh tersebut sehingga menggenangi ruangan, penyimpan buku dan ruang baca tersebut. Kondisi tersebut, membuat para pengunjung merasa kurang nyaman, sehingga memilih untuk pindah ke tempat yang tidak terkena rembesan air hujan. Selain plafon, di beberapa bagian tembok gedung yang hanya berjarak sekitar 200 meter dari kantor Bupati TTU tersebut, sudah…

Read More

Soe, Vox NTT- Pasangan calon Gubernur dan Wakil Gubernur Nusa Tenggara Timur (NTT) Periode 2018-2023, Benny K. Harman dan Benny A. Litelnoni, Selasa (30/1/2018) terus bergerilya untuk memenangkan pertarungan dalam pemilihan gubernur (Pilgub) pada Juni mendatang. Hari ini pasangan calon yang dikenal dengan sebutan HARMONI ini bertemu dengan 500 orang tim relawan, yang menyebar di 32 Kecamatan, di Kabupaten TTS. Pertemuan tersebut ingin membahas persiapan deklarasi yang direncanakan akan berlansung di Soe, pada tanggal 9 Februari 2018. Pertemuan terjadi di dua titik, yakni Hotel Bahagia 2 dan Hotel Suka Jadi, Kota Soe. Berdasarkan daftar nama yang diperoleh dari koordinator relawan,…

Read More