Presiden keenam RI ini mengaku mendapat informasi dari salah seorang mantan menteri.
Terkait perubahan sistem pemilu, menurut SBY, ada tiga pertanyaan besar yang menjadi perhatian publik, mayoritas parpol, dan pemerhati pemilu.
Menurut Ernesta, hasil CAT akan ditambah dengan nilai psikotes dan akan digabungkan untuk melihat skor nilai akhir.
Para Bacaleg juga diminta untuk gencar lakukan sosialisai kepada masyarakat, agar visi dan misi Partai Gelora bisa diketahui masyarakat luas.
Di sana, calon anggota DPD RI periode 2024-2029 itu disambut antusias oleh civitas akademika SMAK Pancasila Borong.
Menurutnya, ada dua peserta pemilu yang berproses di KPU NTT.
Sedangkan soal target Partai Buruh Sarlina menyebut bahwa dari 8 Dapil bisa meraih 6 kursi.
Menurutnya, hari ini seluruh Bacaleg Partai Garuda di kabupaten dan kota serentak didaftarkan ke KPU.
Soal target di Pileg Matim 2024 mendatang dia mengatakan bahwa Golkar Matim menargetkan 5 kursi.
Kepada wartawan, El Asamau mengatakan, sebagai putra NTT ia terpanggil untuk mengabdi dan berbuat lebih banyak untuk kampung halamannya, NTT.