Kegiatan yang merupakan program kolaborasi bersama Dinas Pendidikan Pemuda dan Olahraga Kabupaten Manggarai ini sebagai bentuk komitmen untuk terus mendampingi kegiatan BOKS di sekolah, setelah peluncurannya pada Rabu (25/01/2023).
Heri Baben sendiri mengaku selama dua tahun terakhir ia konsen bergerak melakukan advokasi beragam persoalan lingkungan dan budaya.
Pembersihan yang menggunakan alat berat itu melibatkan pegawai DLHD Manggarai, Pemerintah Kecamatan Reok, Pemerintah Kelurahan Reo, petugas tiga roda dan sejumlah warga.
Dugaan pelanggaran hukum tersebut yakni mereyasa kelulusan orang yang menjadi aparat desa di Reok Barat.
Awal tahun 2023 keluarganya mulai menelan pil pahit dan harus merana untuk selamanya. Sebab, Ferdinandus meninggalkan seorang istri dan kedua putranya yang masih kecil.
Bupati Nabit mengungkapkan tiga hal yang hendaknya menjadi perhatian bersama semua pihak dalam penyelenggaraan Pemilu 2024 di Manggarai yakni kualitas, partisipasi pemilih dan tata kelola pemilu.
Marcel pun mendesak agar Bupati Manggarai membatalkan Surat Rekomendasi Camat Reok Barat atas Persetujuan Pengangkatan Perangkat Desa Kajong tertanggal 15 Agustus Tahun 2022 dengan Nomor: 140/193/KRB/VIII/2022 yang ditujukan kepada Kepala Desa Kajong karena sarat dengan korupsi, kolusi dan nepotisme.
Kegiatan bimbingan karier merupakan bagian dari proses pendidikan dan pendampingan mahasiswa untuk mengenal seluk beluk dunia kerja.
Ruteng, Vox NTT- Ir. Maksimus Ngkeros resmi mendaftarkan diri di Partai Demokrat Kabupaten Manggarai, Nusa Tenggara Timur (NTT), Kamis (13/10/2022).…
Ruteng, Vox NTT- Masyarakat Reok Barat, Manggarai, Nusa Tenggara Timur (NTT), mendesak Bupati Herybertus G.L Nabit agar segera memecat Camat…