Tak hanya kain songket, nuansa adat lain yang dikenakan Stafanus Gandi saat itu ialah topi bermotif songket Manggarai dibalut dengan baju putih yang sederhana.
Stefanus Gandi maju Pemilihan Legislatif (Pileg) melalui Partai Amanat Nasional (PAN) untuk merebut kursi DPR-RI. Ia maju mewakili daerah pemilihan (dapil) NTT 1 meliputi wilayah Pulau Flores, Lembata dan Alor.
Warga setempat Lorensius Mole menyatakan siap mendukung Stefanus Gandi untuk menjadi Anggota DPR RI pada pemilu 2024 mendatang.
Saat rombongan Stefanus Gandi datang, tepuk tangan meriah dari masyarakat bergemuruh untuk menyambut kedatangan politisi muda asal Lembor itu.
Warga setempat Gabriel Nantung mengatakan, kunjungan dari Stefanus Gandi tersebut membawa berkah tersendiri untuk masyarakat Kampung Tebedo.
Labuan Bajo, Vox NTT- Bakal calon Anggota DPR RI, Stefanus Gandi, terus bergerak dalam berbagi kasih menjelang Natal 25 Desember…
Terpantau, umat di Paroki Compang menyambut antusias dan rela berjam-berjam menunggu kedatangan Direktur PT Indojet Sarana Aviasi itu.
Kornelis sendiri mengaku sangat bangga atas bantuan mesin listrik dari Stefanus Gandi ini kepada umat Stasi Gencor.
Bantuan tersebut berupa kursi gereja serta bola kaki dan voli untuk kepentingan olahraga umat di stasi itu.
Kali ini, Politisi PAN itu membantu sejumlah seng untuk pembangunan kapela di Stasi St. Antonius Keka, Desa Golo Muntas, Kecamatan Satarmese, Kabupaten Manggarai.